this post was submitted on 30 Jun 2023
5 points (100.0% liked)
Host Sendiri
15 readers
2 users here now
Diskusi, berita atau segala sesuatu yang menyangkut bagaimana suatu system dihosting sendiri baik itu di homelab maupun di server publik.
Yuk kita berbagi dan berdiskusi bersama. Dengan demikian pengetahuan kita pun akan turut bertambah.
Yang membedakan dengan komunitas lain, disini akan mengutamakan pengunaan Bahasa Indonesia
founded 1 year ago
MODERATORS
you are viewing a single comment's thread
view the rest of the comments
view the rest of the comments
Jellyfin agak ngehe nih sukanya transcoding. Mati server NAS gw disuruh transcode HEVC, padahal clientnya bisa direct streaming.
Nah ini kadang kadang masalah jellyfin terutama kalau pakai server yang kurang kenceng, suka transcode sembarangan yang berakibat kalau sekalian beberapa stream, jadi makin berat jalannya.
Saya baru matikan jellyfin di homelab, karena bini bilang, dia bisa akses folder langsung kalau mau nonton, karena sekarang doi jarang nonton dari HP, nanya ke anakpun dia bilang tidak masalah karena dia juga bisa melakukan hal yang sama, ternyata ahkir ahkir ini dia suka akses mengunakan vlc langsung ke shared folder.
Tapi entah apakah akan tetap di matikan atau tidak, karena saya yakin nanti mereka akan protes, kemarin nonton itu sampai episode berapa ๐คฃ Kita lihat saja berapa lama mereka tahan tanpa jellyfin.
note bini biasanya access dari laptop dia, kalau anak biasanya akses dari ipad dia.
Spek pcmu gimana?
Spec kentang om
Karena ini adalah pc yang biasa ada di kantor kantor jaman dulu nyegir kuda